Hasil Proses Pengendalian Biaya Proyek
Hasil dari proses pengendalian biaya berdasarkan standart PMBOK 5th edition yang utama adalah informasi kinerja pekerjaan, prediksi biaya, permintaan perubahan, pembaruan dokumen-dokumen proyek, dan pembaruan aset-aset proses organisasi. Penjelasan kegunaan…